Jasa Pemasangan Pagar BRC

Jasa Pemasangan Pagar BRC

Saat anda melakukan pembelian pagar Brc pasti bertanya-tanya berapa harga jual material pagar tersebut dan berapa harga pemasangan pagar BRC Per Meter tersebut.

Di perusahaan kami PT. Klaton Jaya Mandiri mampu melayani kebutuhan material anda dengan harga yang relatif terjangkau daripada produsen pagar Brc galvanis lainnya.

Mengenai harga, hal ini tergantung pada sejumlah faktor dari material tersebut seperti, ukuran tinggi, panjang pagar, diameter besi, lapisan finishing permukaan pagar dan tergantung juga berapa jumlah orderan yang di pesan.

Pagar BRC yang kami produksi ini telah bergalvanis sehingga tak perlu bingung untuk masa tahan karat pemakaiannya dalam jangka waktu bertahun-tahun. Yang pasti jenis pagar ini lebih mampu tahan karat bertahun-tahun di luar ruangan dan tanpa harus melakukan perawatan khusus.

Ketika para kontraktor telah menetapkan Harga Pemasangan Pagar BRC Per Meter, mereka akan mengambil sejumlah faktor yang menjadi pertimbangan seperti berikut :

Faktor yang mempengaruhi Harga Pemasangan Pagar BRC Per Meter

  • Letak lokasi pemasangan
  • Kondisi tanah dari area tersebut
  • Bahan material pagar yang di gunakan
  • Ketinggian pagar BRC
  • Luas area lahan yang di pasang pagar

Dengan kemudahan pagar BRC ini membuat daya tarik pelaku konsumen semakin ramai yang mencari produk material ini sehingga hampir di beberapa daerah pun telah ada produsen pagar BRC yang menawarkan berbagai ukuran.

Spesifikasi tinggi dari pagar BRC yang bisa anda pilih ini tersedia berbagai ukuran mulai dari yang paling rendah hingga yang paling tinggi, berikut spesifikasinya :

  • 60 – 90 cm
  • 90 – 120 cm
  • 120 – 150 cm
  • 150 – 200 cm
  • 175 – 225 cm
  • 190 – 240 cm
  • 240 – 300 cm

Dengan tinggi tersebut ada beberapa distributor pagar BRC yang mampu melayani dengan ukuran custom. Jadi tidak menutup kemungkinan jika anda melakukan pemesanan dengan dimensi ukuran sesuai dengan kebutuhan.

Pagar BRC ini sendiri merupakan model pagar yang bisa di gunakan sebagai keamanan rumah atau bangunan proyek untuk melindungi property dari oknum pencuri, ataupun bisa digunakan sebagai pembatas area agar orang yang tidak berkepentingan tidak masuk ke dalam bangunan atau lahan tersebut.

Pemasangan Pagar BRC ini banyak digunakan untuk :

  1. Bangunan Sekolah
  2. Area parkir
  3. Taman kota
  4. Perkantoran
  5. Pergudangan / pabrik
  6. Lahan kosong dan lain-lain

Langkah mudah pemasangan pagar BRC :

1. Ukur Luas Lahan

Perlunya anda melakukan pengukuran terlebih dahulu , berapa seluruh luas tanah yang akan pasang pagar. Hal ini bertujuan untuk menentukan berapa kebutuhan pagar yang harus tercukupi

2. Beri Jarak Antar Pagar

Berikan jarak berapa meter dari masing-masing panel pagar yang akan terpasang dan untuk mengingat berapa ruang jarak yang di pasang, anda bisa menggunakan patokan dengan kayu ataupun tanda yang lainnya

3. Gali Tanah Untuk Lubang

Lakukan penggalian tanah sedalam 30 cm untuk tanam tiang penyangga panel pagar, penggalian tanah tersebut harus benar-benar anda perhatikan agar nanti tiang satu dan lainnya tertanam dengan tinggi yang sama rata

4. Tegakkan Tiang

Tanam tiang pada lubang yang telah tersedia, setelah itu lakukan pengecoran hingga permukaan mengering

5. Pasang Panel Pagar BRC

Pasang panel pagar tersebut dengan tiang BRC yang telah tersedia, lalu dapat anda pasangkan klem dan baut.

Apabila anda menggunakan tiang penyangga seperti tiang beton maka, lakukan pemasangan dengan klem/u-clip, dan di baut menggunakan dynabolt.

Dan akhirnya selesai pemasangan pagar tersebut dan bisa anda lihat hasilnya sendiri.

Jangkauan Pengiriman :

Balikpapan Berau Bontang Bulungan Kutai Kutai Barat Kutai Timur sangata wahau Malinau Nunukan Pasir Penajam Paser Utara Samarinda Tarakan

Jasa Pemasangan Pagar BRC Jasa Pemasangan Pagar BRC Jasa Pemasangan Pagar BRC

No Comments

Post A Comment